Loading...
link : Camo Baru F-16A/B TNI AU
Camo Baru F-16A/B TNI AU
02 April 2020
F-16 TNI AU dengan camo baru (photo : defence.pk)
Baru-baru ini publik dapat melihat camo baru pesawat F-16 TNI AU di beberapa media sosial. Pesawat ini adalah pesawat dengan nomor registrasi TS-1610 yang baru selesai menjalani program peningkatan kemampuan melalui program EMLU (Enhanced Mid-Life Update).
Armada F-16 TNI AU berdatangan mulai pada bulan Desember 1989 dan komplet diterima 12 pesawat pada bulan Desember 1990. Dalam perjalanan penggunaannya dua pesawat jatuh pada 1992 dan 1997 sehingga kini pesawat F-16A/B tinggal berjumlah 10.
Armada F-16 TNI AU bertambah 24 unit lagi, kali ini tipe F-16 C/D, ini merupakan program pesawat hibah yang diupgrade kemampuannya, pesawat pertama F-16C/D datang pada Agustus 2014 dan terakhir datang pada Januari 2018.
Tahun 2017 akhir program EMLU dilakukan, berjalan bersama Falcon Structural Augmentation Rodmap (Falcon STAR). Program EMLU dan Falcon Star bertujuan untuk meningkatkan kemampuan airframe, avionic, dan armament system pesawat F-16 A/B, serta memaksimalkan usia pakainya menjadi 8.000 jam terbang. Program ini dilakukan TNI AU dibantu PT Dirgantara Indonesia juga melibatkan Lockheed Martin selaku pengawas dari pabrik pesawat F-16 di AS. Program dilakukan di hanggar Skadron Teknik (Skatek) 042 Lanud Iswahjudi. Selesai menjalani program ini F-16 dapat menjalankan pertempuran BVR dan melakukan serangan presisi.
Loading...
style="font-family: "arial" , "helvetica" , sans-serif;">F-16 TNI AU dengan camo baru (photo : Putut Reza)
Periode 1996 - 2000 (Elang Biru Scheme)
Pada periode ini, armada F-16 Indonesia dicat sebagai pesawat aerobatic dengan skema Elang Biru dengan warna dasar biru dan dilengkapi pita kuning.
Periode 2000 - 2020 (Dual Tone Scheme)
Pada periode ini, F-16 menggunakan skema kamuflase abu-abu-hijau (grey-green) yang disebut juga 'skema Milenium'
Sebanyak 24 pesawat F-16C/D yang baru datang juga menggunakan skema warna ini.
Periode 2020 - Sekarang
Periode ini menggunakan warna abu-abu (grey), belum ada nama resmi untuk camo TNI AU yang baru ini.
Camo ini baru dilakukan pada pesawat yang telah selesai menjalani EMLU, warna pesawat mengingatkan pada pesawat F-16 yang dipakai oleh USAF.
USAF dan Lockheed Martin rupanya telah punya jalan untuk memperpanjang lagi usia pakai bagi F-16 hingga 12.000 jam terbang sehingga pesawat ini dapat dioperasikan terus hingga tahun 2048.
Upaya tersebut dapat ditempuh melalui program SLEP (Service Life Extension Program) ditambah dengan modifikasi struktural. Bila avioniknya juga mau ditingkatkan dapat mengadopsi program F-16V sehingga tidak kalah dengan pesawat Gen 4,5 lainnya. Belum tahu apakah TNI AU nantinya akan mengarah kesana.
(Defense Studies)
Skema warna (camo) pesawat F-16 TNI AU telah beberapa kali mengalami pergantian. Berikut ini adalah camo pesawat sesuai periodisasinya.
Periode 1989 - 1996 (Blue Spot Delivery Scheme)
Pada periode kedatangan warna pesawat terdiri dari kamuflase biru-abu-abu tiga-nada (three-tone blue-grey).Periode 1996 - 2000 (Elang Biru Scheme)
Pada periode ini, armada F-16 Indonesia dicat sebagai pesawat aerobatic dengan skema Elang Biru dengan warna dasar biru dan dilengkapi pita kuning.
Periode 2000 - 2020 (Dual Tone Scheme)
Pada periode ini, F-16 menggunakan skema kamuflase abu-abu-hijau (grey-green) yang disebut juga 'skema Milenium'
Sebanyak 24 pesawat F-16C/D yang baru datang juga menggunakan skema warna ini.
Periode 2020 - Sekarang
Periode ini menggunakan warna abu-abu (grey), belum ada nama resmi untuk camo TNI AU yang baru ini.
Camo ini baru dilakukan pada pesawat yang telah selesai menjalani EMLU, warna pesawat mengingatkan pada pesawat F-16 yang dipakai oleh USAF.
F-16 TNI AU dengan camo baru (photo : Pocophone)
Upaya tersebut dapat ditempuh melalui program SLEP (Service Life Extension Program) ditambah dengan modifikasi struktural. Bila avioniknya juga mau ditingkatkan dapat mengadopsi program F-16V sehingga tidak kalah dengan pesawat Gen 4,5 lainnya. Belum tahu apakah TNI AU nantinya akan mengarah kesana.
(Defense Studies)
thus Article Camo Baru F-16A/B TNI AU
that is all articles Camo Baru F-16A/B TNI AU This time, hopefully can provide benefits to all of you. Okay, see you in another article posting.
You now read the article Camo Baru F-16A/B TNI AUwith the link address https://uswordarmy.blogspot.com/2020/04/camo-baru-f-16ab-tni-au.html
Loading...
0 Response to "Camo Baru F-16A/B TNI AU"
Post a Comment